Lirik Lagu Cari Berkah - Wali

Selamat Datang di boxxlirik.blogspot.com - Salam hangat dari kami untuk para musisi indonesia, Situs ini di buat untuk memenuhi kebutuhan para musisi khusus nya penyanyi cafe atau penyanyi lainnya yang gemar mengoleksi lirik lagu untuk bahan pembendaharahan lagu. Ok langsung aja ke intinya..

http://boxxlirik.blogspot.com
Lagu Cari Berkah ini berada dalam album Lagu Religi Wali Populer yang di rilis pada tahun 2012. Lagu ini juga jadi soundtrack sinetron religi yang berisikan tentang ajakan kepada kita untuk ikut menyisihkan rezeki yang kita miliki. Berikut Lirik Lagu nya..

Lirik Cari Berkah - Wali

Bang, beli bawang, beli bawang gak pake kulit
Bang, jadi orang, jadi orang jangan pelit-pelit
Neng, beli batik, beli batik warnanya terang
Neng, tambah cantik, kalo sering bantu orang

Itu semua dari Allah, itu semua karena Allah
Itu semua milik Allah Barokallah

Banyak harta ngapain "ngapain"
Kalo gak berkah pikirin "pikirin"
Oh punya harta gak mungkin "gak mungkin" dibawa mati
Hidup indah bila mencari berkah

Punya rezeki bagiin "bagiin"
Bantu yang susah tolongin "tolongin"
Oh jadi miskin gak mungkin "gak mungkin", Allah yang jamin
Hidup indah bila mencari berkah

Ya Allah tuhan kami, berkahi hidup ini
Sampai tua nanti dan sampai dan sampai dan sampai kami mati

Banyak harta ngapain "ngapain"
Kalo gak berkah pikirin "pikirin"
Oh punya harta gak mungkin "gak mungkin" dibawa mati
Hidup indah bila mencari berkah

Punya rezeki bagiin "bagiin"
Bantu yang susah tolongin "tolongin"
Oh jadi miskin gak mungkin "gak mungkin", Allah yang jamin
Hidup indah bila mencari berkah

Banyak harta ngapain "ngapain"
Kalo gak berkah pikirin "pikirin"
Oh punya harta gak mungkin "gak mungkin" dibawa mati
Hidup indah bila mencari berkah

Punya rezeki bagiin "bagiin"
Bantu yang susah tolongin "tolongin"
Oh jadi miskin gak mungkin "gak mungkin", Allah yang jamin
Hidup indah bila mencari berkah, hidup indah bila mencari berkah

Terima Kasih Telah Berkunjung ke boxxlirik.blogspot.com - "Situs ini tidak menyediakan link download mp3, Belilah / Unduh Lagu Cari Berkah - Wali di iTunes, Jook, Spotify, Langit Musik dll Untuk mendukung artis / band kesayangan kalian supaya lebih semangat lagi untuk berkarya"

Subscribe to receive free email updates: